Pembuatan Stempel Emboss / Stampel Timbul Perusahaan

Stempel Emboss adalah stempel timbul tanpa tinta. Hasil cap stempel pada kertas berupa huruf dan atau gambar timbul. Cara memunculkan relief stempel timbul menggunakan gagang yang mirip tang penjepit dan menggunakan 2 mata (positif dan negatif) yang terbuat dari acrylic atau logam untuk memberikan efek gambar timbul. Dibanding stempel bertinta, Stempel Emboss lebih awet, sebab terbuat dari logam / besi crom.

Mencetak stempel emboss / Timbul

Dapat digunakan sebagai tanda keaslian pada sertifikat ijasah dan gelar universitas Otentikasi dokumen penting dan dokumen legal Logo, Kop Surat dan dapat juga Sebagai penanda pada buku koleksi perpustakaan pribadi atau institusi Stempel Emboss juga lebih praktis, karena tidak menggunakan bantalan tinta / inkpad. Hasil cap Stempel Emboss rapi dan bersih, karena relief stempel bebas dari noda tinta. Stempel Emboss sulit ditiru, karena desain Stempel Embos sulit dibajak menggunakan scanner, software grafis dan printer. Stempel Emboss lebih mewah & elegan, bentuknya handly, dan mudah dibawa kemana-mana.
Stempel Timbul (Emboss) di MahaMeru Bali
Stampel Emboss Plat Metal dengan Logo / Text Perusahaan

Stempel Timbul (Emboss) di MahaMeru Bali

Stempel Emboss adalah stempel yang memberikan kesan timbul pada kertas. Stempel emboss/ timbul juga dapat digunakan sebagai tanda keaslian dari sebuah dokumen atau surat berharga. Namun stempel jenis ini memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan stempel konvensional yang menggunakan tinta,

Cocok digunakan untuk segel dokumen perusahaan, segel notaris, insinyur profesional dan arsitek, tanda cetak karya seni, segel sertifikat dsb.

  • Tahan Lama : Karena terbuat dari logam
  • Praktis : Karena tidak menggunakan bantalan tatakan tinta.
  • Rapi : Karena tidak seperti stempel konvensional yang sering belepotan karena tinta
  • Elegan : Kesan timbul bersih rapih meningkatkan image anda dan perusahaan
  • Portable :Bisa dilipat dan mudah dibawa kemana mana dan tidak mengotori isi tas anda karena tinta seperti yang sering terjadi pada stempel konvensional
  • Sulit ditiru : jika dibandingkan dengan stempel konvensional yang mudah dibajak hanya dengan menggunakan scanner, software grafis dan printer.

Standard Emboss Stamp

  • Include Custom Logo / Text
  • Metal Plate, Max. Diameter 3,8 cm
  • Finishing time: 7 business day
Rp. 1.500.000
Max Size 4 cm

Trodat Emboss Stamp

  • Include Custom Logo / Text
  • Metal Plate, Max. Diameter 3,8 cm
  • Finishing time: 7 business day
Rp. 2.500.000
Max Size 4 cm